Ebi Furai Frozen.
Kamu dapat membuat Ebi Furai Frozen menggunakan 9 bahan dan 6 langkah. Simak cara memasak Ebi Furai Frozen yang praktis.
Bahan yang dibutuhkan membuat Ebi Furai Frozen :
- 1/2 kg udang uk. besar, besihkan kulit, sisakan ekornya.
- Bahan² pencelup:.
- 3 sdm tepung terigu.
- 3 sdm tepung sajiku serbaguna.
- Susu UHT putih.
- 1 btr telur.
- Adonan kering :.
- 1 . Tepung terigu.
- 2 . Tepung roti.
Instruksi memasak Ebi Furai Frozen
- Bersihkan udang, sisakan elor, kerat² bagian dalam udang (biar udang bs lurus), kira² 5 keratan, luruskan udang.
- Siapkan bahan kering 1 : tepung terigu secukupnya, bahan kering 2, bahan pencelup, bs memakai sisa terigu bahan kering 1 (biar tdk waste).
- Guling²kan udang ke bahan kering 1 tipis aja, celupkan ke bahan pencelup, dan terakhir gulingkan ke bahan kering 2/ tepung roti, tata di atas piring, masukkan freezer sambil melanjutkan sisa udang. Biar tangan tdk lengket, usahakan tangan sll kering, dg memegang bagian ekor udangnya..
- Pindah udang yg sudah agak beku, ke kotak makanan, tutup rapat, simpan dlm freezer.
- Jika membuat banyak, penyimpanan alangkah baiknya dibagi² dlm kotak² makanan yg kecil² untuk sekali goreng, biar makanan lebih awet. Jadi, sekali butuh, tinggal ambil 1 kotak makanan..
- Smg bermanfaat..❤.