Rolade Tahu Puyuh Frozen.
Kamu dapat memasak Rolade Tahu Puyuh Frozen menggunakan 10 bahan dan 7 langkah. Simak cara memasak Rolade Tahu Puyuh Frozen yang cepat.
Bahan-bahan membuat Rolade Tahu Puyuh Frozen :
- 4 buah tahu putih besar.
- 1 buah telur.
- 2 buah wortel.
- 10 butir telur puyuh rebus.
- 1 lembar daun bawang.
- 1 lembar seledri.
- 5 siung bawang putih.
- 1/2 sdt merica bubuk.
- 1/2 sdt garam meja.
- 1 bungkus kaldu bubuk.
Cara memasak Rolade Tahu Puyuh Frozen
- Siapkan alat dan bahan..
- Hancurkan tahu dengan sendok garpu. Kupas wortel parut dengan parutan keju. Potong kecil-kecil daun bawang dan seledri. Kupas telur puyuh..
- Kupas bawang putih,haluskan bersama garam. Kocok telur dengan bumbu halus dan merica bubuk..
- Campur semua bahan kecuali telur puyuh,aduk rata. Ambil cetakan,taruh 1 sendok adonan kemudian isi telur puyuh lalu tutup dengan 1 sendoo adonan lagi. Lakukan sampai adonan habis. Kalo dengan cetakan mamak jadi 10 cetakan..
- Panaskan kukusan,kukus sampai matang kurang lebih 15-20 menit. Jika sudah tidak panas,masukkan wadah simpan di kulkas 🤗..
- Ini versi digoreng selimut telur..
- Ini versi dibikin sop..